Menyelami Metode Filsafat Ilmu Dalam Pembentukan Hukum Keluarga Islam Yang Adaptif

Authors

  • Fandi Ahmad UIN Raden Intan Author
  • Sayehu UIN Raden Intan Author

Keywords:

Filsafat, Pembaharuan Hukum, Hukum Keluarga Islam

Abstract

Filsafat merupakan sebuah ilmu pengetahuan yang dinamis dan universal termasuk cakupannya dalam filsafat hukum dan filsafat ilmu. Dan ilmu hukum mempunyai kekuatan menjadi ide dasar dalam perkembangan hukum. Pengembangan filsafat Ilmu Hukum terarah pada upaya untuk menjawab pertanyaan hukum dalam rangka menemukan dan menawarkan alternatif penyelesaian yuridis bagi masalah kemasyarakatan tertentu. Oleh karena itu, perkembangan hukum keluarga di Indonesia mencerminkan sisi bagaimana proses filsafat dalam dinamika yang rumit antara nilai-nilai agama Islam, prinsip-prinsip hukum barat, dan aspirasi sosial masyarakat dalam aturan adat yang beragam

Downloads

Published

2025-01-02